ALAT ALAT LABORATORIUM

NONama AlatFungsiGambar Alat
1  Mortir dan StemperFungsi alat mortir adalah untuk menghancurkan atau menghaluskan suatu bahan atau zat yang masih bersifat padat atau Kristal.  
2  Timbangan/Neraca  Untuk menimbang bahan obat dengan daya beban 250 g hingga 1000 g, kepekaan 200 mg
3  Anak TimbanganFungsi dari anak timbangan dengan kelas yang tinggi adalah sebagai anak timbangan kalibrasi. Anak timbangan kalibrasi adalah anak timbangan yang akan digunakan sebagai acuan pada penyetelan timbangan.
4  ErlenmeyerErlenmeyer digunakan sebagai alat untuk mengukur, menyimpan, dan mencampur cairan. Alat laboratorium yang satu ini merupakan salah satu alat paling umum yang digunakan di dalam laboratorium kimia.  
5  Gelas UkurFungsi gelas ukur adalah sebagai alat ukur volume cairan yang tidak memerlukan ketelitian yang tinggi, misalnya pereaksi/reagen untuk analisis kimia kualitatif atau untuk pembuatan larutan standar sekunder pada analisis titrimetri/volumetri.  
6  Cawan Penguap Cawan penguap adalah sebuah instrumen peralatan laboratorium yang digunakan sebagai wadah atau tempat penguapan bahan dari bahan yang tidak mudah menguap, seperti garam dapur, gula dan sejenisnya.  
   Kaca Arloji  Kaca arloji berfungsi sebagai penutup gelas kimia saat memanaskan sampel tempat saat menimbang bahan kimia tempat untuk mengeringkan padatan dalam desikator 
8  Botol SemprotBotol semprot digunakan untuk membilas peralatan kimia lainnya dan berfungsi pada proses pengenceran dalam suatu wadah misal pengenceran di labu ukur, erlenmeyer,dsb.  
9  Corong Kaca  Fungsi alat corong kaca sebagai alat bantu untuk memindah / memasukkan larutan ke wadah / tempat yang mempunyaai dimensi pemasukkan sampel bahan kecil.
10  Pipet Tetes  Fungsi pipet tetes sebagai saluran tunggal yang biasa digunakan di laboratorium biologi dan kimia untuk memindahkan cairan dengan volume kecil, dan merupakan alat ukur untuk memindahkan cairan dari wadah aslinya ke wadah lain dalam jarak tertentu.  
11  Pipet Ukur  Fungsi dari pipet ukur adalah untuk memindah cairan atau larutan dari pipet ke wadah berbagai ukuran lainya yang sudah disiapkan.
12  Neraca (timbangan) gram halus  Menimbang Bahan Obat Dengan Daya Beban 100 G Hingga 200 G, Kepekaan 50 Mg
14  Neraca analitik  Sebagai alat pengukur massa.
15  Kertas perkamen  Alas saat menimbang, pembungkus dll.
    16Kaki Tiga      Kaki tiga sebagai penyangga pembakar spirtus.
17Oven      Untuk mengeringkan alat-alat sebelum digunakan dan digunakan untuk mengeringkan bahan yang dalam keadaan basah.
18Pemanas spiritus    Fungsi pembakar spiritus adalah untuk memanasi larutan atau membakar zat proses percobaan kimia.
19  Sudip  Umtuk memudahkan dalam mengambil racikan bahan obat dari mortir
20  Plastik Obat  Untuk membungkus obat

Tinggalkan Komentar